Berita
Jalan KH. Ahmad Dahlan Nomor 39 Semarang
(024) 8413482

PONDOK PESANTREN AL ISHLAH MANGKANG

17 Juni 2023 | Oleh : admin

Pada hari Sabtu 17 Juni 2023 dilaksanakan kegiatan deteksi dini gangguan penglihatan di pondok pesantren Al Ishlah mangkang. Diawali dari pemutaran video tentang menjaga kesehatan mata, dilanjutkan dengan pemeriksaan visus atau ketajaman mata dengan optotype snellen atau deteksi dari kelainan refraksi. Semua peserta yang diajak bergembira dan mencintai indera mata. Kegiatan berjalan dengan lancar dari […] Lanjut membaca

TIM KESEHATAN BKIM DI PATRA HOTEL SEMARANG

17 Juni 2023 | Oleh : admin

Menindaklanjuti surat dari Dinas Provinsi Jawa Tengah, perihal pemohonan Tim Kesehatan, BKIM Provinsi Jawa Tengah bertugas dari hari Jumát 16 Juni 2023 dari pukul 07.00-14.00 WIB di Patra Hotel Semarang dalam acara kegiatan Temu Ilmiah Nas (DPD PERSAGI Jawa Tengah). Terima kasih dr. Erlita Siskasari dari Tim Kesehatan BKIM. Lanjut membaca

PENGUATAN JEJARING RUJUKAN KESEHATAN INDERA (KOLABORASI SI MATA JELI DAN SI JALA INDERA) PONDOK PESANTREN HIDAYATUS SUBBAN

12 Juni 2023 | Oleh : admin

Kegiatan dilaksanakan di hari sabtu 10 Juni 2023, diawali dengan pembukaan oleh pembawa acara dan dilanjutkan dengan sambutan oleh Sub Koordinator pelayanan Ibu dr.Herti Rachmawati,M.Kes. Dilanjutkan dengan penyuluhan kesehatan indera mata, menjaga mata sehat dan tes hitung jari, agar para santri pondok pesantren bisa melakukannya untuk lingkungan masyarakat di sekitar tempat tinggalnya. Pemeriksaan visus (tajam […] Lanjut membaca

OJT (On The Job Training)

29 Mei 2023 | Oleh : admin

OJT adalah singkatan atau akronim dari on the job training. Kegiatan ini mengacu pada sebuah pelatihan yang diperuntukkan untuk karyawan di perusahaan/ kantor/ tempat kerja. BKIM mengadakan OJT yang dilaksanakan di hari kamis dan Jumat 25-26 Mei 2023 di Puskesmas Telogorejo Kulon dan Puskesmas Gayamsari Kota Semarang.Tujuan acara ini adalah meningkatkan kapasitas dan pengetahuan tenaga […] Lanjut membaca

BKIM Menuju Akreditasi Klinik Utama

25 Mei 2023 | Oleh : admin

Ditahun 2023 ini, BKIM Provinsi Jawa Tengah menyiapkan diri menuju Akreditasi Klinik Utama. Klinik adalah praktek pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang menyediakan pelayanan medis dasar dan spesialistik untuk memberikan perawatan kepada pasien hanya mengobati penyakit-penyakit ringan. Semua karyawan / pegawai BKIM Provinsi Jawa Tengah, sudah sejak bulan April telah mendapatkan sosialisasi tentang Akreditasi […] Lanjut membaca

UPACARA PERINGATAN HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE 115

24 Mei 2023 | Oleh : admin

Dalam memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke 115 seluruh pegawai BKIM dan BALKESMAS Wilayah Semarang bersama-sama melaksanakan upacara bendera pada hari senin tanggal 22 Mei 2023. Rangkaian isi upacara ini antara lain adalah sebagai berikut : 1. Pengibaran Bendera Sang Saka Merah Putih 2. Menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya 3. Mengheningkan Cipta 4. Pembacaan Naskah-naskah Pancasila […] Lanjut membaca

Bina Pelanggan di Hotel Kesambi

24 Mei 2023 | Oleh : admin

Pada hari sabtu 20 Mei 2023 dilakukan kegiatan bina pelanggan di hotel kesambi. Sejatinya hubungan antara instansi dengan pelanggan adalah saling membutuhkan, alias simbiosis mutualisme. Pelanggan membutuhkan produk atau jasa yang ditawarkan dari instansi. Begitu pula sebaliknya instansi membutuhkan pemasukan dari pelanggan agar kegiatan produksi instansi bisa tetap berjalan. Kegiatan BKIM Provinsi Jawa Tengah bertajuk […] Lanjut membaca

Pendistribusian Sembako Desa Dampingan

24 Mei 2023 | Oleh : admin

BKIM Provinsi Jawa Tengah melaksanakan di desa dampingan dihari sabtu 15 april 2023 berupa pendistribusian paket sembako dari Pemerintah Jawa Tengah bantuan dari Bank Mayapada sebanyak 50 paket. Untuk dibagikan kepada warga Desa Karanganyar sebagai desa dampingan BKIM (Kecamatan Karangrayung). Bantuan diterima oleh Kepala Desa Bapak Parjo. Kemudian masyarakat desa mengambil dibalai desa yang diwakili […] Lanjut membaca

STUNTING DESA KARANGANYAR KABUPATEN GROBOGAN

24 Mei 2023 | Oleh : admin

Pada tanggal 16 Mei 2023 (hari selasa), tim pembina desa dampingan dari BKIM Provinsi Jawa Tengah pendalaman masalah stuntung langsung di lokasi posyandu desa dampingan Kabupaten Grobogan. Pencegahan diagnosa stunting ditentukan oleh tenaga kesehatan di puskesmas melalui data yang diambil oleh kader saat di posyandu. Hasil yang didapat dari penyebab stuntung didesa Karanganyar diantara lain […] Lanjut membaca

TIM KESEHATAN BKIM PROVINSI JAWA TENGAH DALAM PERINGATAN HARI KEBANGKITAN NASIONAL DI KANTOR GUBERNUR JAWA TENGAH

24 Mei 2023 | Oleh : admin

Menindaklanjuti surat dari DINKES Provinsi Jawa Tengah ,tim kesehatan Provinsi Jawa Tengah bertugas pada hari senin 22 Mei 2023 pukul 07.00 wib di halaman kantor Gubernur Jawa Tengah. Tim yang bertugas adalah dr. Anis Safrina , Yoyok Sunaryo A.Md, Kep , Satrio. Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke 115 dengan tema “Semangat untuk bangkit” juga dilaksanakan […] Lanjut membaca